Lowongan Kerja Management Trainee 2025 di PT Toyota Astra Financial Services

Lowongan Pekerjaan Management Trainee 2025

Berikut ini adalah Informasi Lowongan Kerja dari PT Toyota Astra Financial Services untuk posisi:

Management Trainee 2025
Full-time | On-site

Tentang Program:

  • Program MT 9 bulan untuk mempersiapkan kandidat menjadi pemimpin di perusahaan. Perdalam strategi perencanaan bisnis, dan menjalani tugas secara maksimal selama program berlangsung. Dapatkan pelatihan intensif untuk memahami berbagai aspek operasional perusahaan. Bekerja sama dengan mentor dan profesional berpengalaman untuk mengasah skill kepemimpinan & manajemen.

Persyaratan:

  • Lulusan S1, IPK min. 3.00 (diutamakan jurusan Akuntansi)
  • Fresh graduate atau yang punya pengalaman kerja kurang dari 2 tahun dipersilakan melamar
  • Punya semangat belajar tinggi, mampu berpikir analitis, bisa kerja dalam tim, dan berorientasi pada pencapaian

Lamar MT ASTRA Sekarang!

dealls.com/loker/astra-prio-11

*sumber IG @ buruan_kerja

Job Functions: 
Penempatan: 
Jakarta Selatan, Setia Budi, DKI Jakarta, ID
ID