Profil PT Mutiara Mutu Sertifikasi

Gambar PT Mutiara Mutu Sertifikasi

Profil Perusahaan / Lembaga: PT Mutiara Mutu Sertifikasi
Deskripsi Perusahaan / Kelembagaan:

PT Mutiara Mutu Sertifikasi  bergerak di bidang Pelatihan (Pembinaan), Sertifikasi dan Konsultasi K3 yang telah ditunjuk oleh Kementrian Ketenagakerjaan RI sebagai PJK3 dengan SK.No. 5/955/AS.02.04/VII/2019S! PT Mutiara Mutu Sertifikasi merupakan lembaga sertifikasi terbaik yg bergerak di bidang Keselamatan dan Kesehatan Kerja, Sistem Manajemen, Pengembangan Teknologi dan Startup. Berdiri sejak tahun 2016, PT Mutiara Mutu Sertifikasi telah resmi ditunjuk oleh Kementrian Ketenagakerjaan Republik Indonesia sebagai Perusahaan Jasa K3 (PJK3) dengan nomor Surat Keputusan Penunjukkan Nomor 5/188/AS.02.04/VII/2021. Kami berkomitmen untuk selalu memberikan yang terbaik dan terdepan. Hingga pada tahun 2019, PT Mutiara Mutu Sertifikasi melebarkan sayap dengan tujuan menciptakan SDM unggul yang menjadi kunci Indonesia di masa depan.

Selama 6 tahun berdiri perusahaan telah bekerjasama dengan perusahaan nasional dan multinasional serta universitas negeri dan swasta, meluluskan ribuan alumni baik sertifikasi KEMNAKER RI, sertifikasi BNSP, maupun sertifikasi internal. Pada tahun 2020 PT Mutiara Mutu Sertifikasi berhasil menjadi PJK3 pertama di Indonesia yang diizinkan dan melaksanakan sertifikasi KEMNAKER RI secara online. Saat ini, PT Mutiara Mutu Sertifikasi mengembangkan sertifikasi yang ditawarkan tidak hanya seputar K3 dan Sistem Manajemen namun juga di bidang teknologi dan pengembangan startup dengan tujuan menciptakan SDM yang siap menghadapi perubahan.

Visi : Menjadi perusahaan sertifikasi terbaik, pilihan utama pelanggan yang dapat menciptakan SDM unggul dan mampu bersaing.

Misi : Berkesinambungan menyediakan jasa bermutu tinggi untuk menghasilkan generasi yang mampu bersaing terhadap perubahan.

Lokasi: Ruko Amalia Recidence No 3, Jl. H. Sulaiman No.RT 02/03, Bedahan, Kec. Sawangan, Kota Depok, Jawa Barat 16519
Peta: