Profil Carrefour (PT Trans Retail Indonesia)

Gambar Carrefour (PT Trans Retail Indonesia)

Profil Perusahaan / Lembaga - Carrefour (PT. Trans Retail Indonesia)
Deskripsi Perusahaan / Kelembagaan

Carrefour - PT Trans Retail Indonesia : the biggest retail company in Indonesia that runs Hypermarket business presented in Indonesia since 1998 and fast growing ever since. In January 2013, Trans Corp through its subsidiary company PT Trans Retail took over 100% of the shares of PT Carrefour Indonesia, and changed the company's name into PT Trans Retail Indonesia. Today, we operates 85 stores located in 28 cities in Indonesia with around 72 million loyal customers. As a leading retail player, we always keeps up with new trend and focuses all its efforts and contributions to be Number 1 Retail in Indonesia.

PT. Trans Retail Indonesia membantu semua orang agar dapat menikmati kualitas hidup yang lebih baik setiap harinya. Ambisi ini adalah landasan kami dalam setiap keputusan dan langkah yang diambil untuk menjadi retailer terbaik di Indonesia, sebagai tujuan utama berbelanja keluarga dengan memberikan pelayanan dan produk berkualitas dimanapun dan kapanpun.

PT. Trans Retail Indonesia bersama dengan TransCorporation terus berinovasi dalam memberikan standar pelayanan kelas dunia di industri ritel Indonesia melalui brand Carrefour, Transmart dan Groserindo. Dengan lebih dari 12.000 pegawai, PT. Trans Retail Indonesia terus memimpin perubahan dan menghidupkan mimpi melalui lebih dari 100 gerai multiformat yang tersebar di seluruh Indonesia. Konsep hybrid business yang pertama kali dikembangkan di Indonesia merupakan wujud inovasi dan transformasi untuk memperkuat komitmen Trans RetaiI Indonesia dalam memberikan pelayanan kelas dunia dan terbaik bagi keluarga Indonesia..

Transformasi dari Carrefour menuju Transmart didorong oleh spirit entrepreneurship yang merupakan bagian dari DNA perusahaan. Pemimpin ritel terbaik berkumpul disini untuk memberikan pelayanan prima dari hati demi perubahan nyata untuk karir, kehidupan dan masa depan yang lebih baik. Banyak transformasi yang kami lakukan, namun satu hal yang tidak pernah berubah : dedikasi kami kepada konsumen dan mimpi kami untuk Indonesia yang lebih baik.

Lokasi: Jl. Lebak Bulus Raya No.8 11, RT.11/RW.10, Pd. Pinang, Kec. Kby. Lama, Kota Jakarta Selatan, Daerah Khusus Ibukota Jakarta 12440
Peta: