Profil Kolato Coffee & Tea

Gambar Kolato Coffee & Tea

Profil Perusahaan / Lembaga - Kolato Coffee & Tea
Deskripsi Perusahaan / Kelembagaan

Kolato Coffee & Tea merupakan salah satu bisnis atau usaha yang bergerak dalam bidang food and beverages dengan mengelola cafe atau kedai kopi yang berlokasi di area Kecamatan  Tanah Sereal Kota Bogor Provinsi Jawa Barat. Bertempat di sebuah rumah tua yang disulap jadi lebih menarik, tempatnya asik buat nongkrong sama temen atau keluarga. Area outdoor luas sayangnya belum ada area indoor, tap ga papa datang sorean kesini udah adem banget banyak pohon. Pemandangan taman heulang yang teduh bikin suasana makin nyaman.

Kolato menawarkan aneka makanan dan minuman ala street food korea seperti berry machiato, red flavour topokki, odeng, mango machiato, kofilato, americano, cappuccino, latte, ramyeon dan lain sebagainya. Jadi sangat cocok banget buat anak jaman now yang suka jajanan atau makanan korea. So buat yang lagi lewat ke Bogor. Sempatkan mampir kesini ya!

Senin - Minggu (07.00 - 23.00)

Lokasi: Jalan taman Jl. Heulang No.15, Tanah Sareal, Tanah Sereal, Bogor City, West Java 16161
Peta: