Profil PT Mitra Karir Internasional

Gambar PT Mitra Karir Internasional

Profil Perusahaan / Lembaga - PT. Mitra Karir Internasional
Deskripsi Perusahaan / Kelembagaan

Employment Agency! Berbadan hukum Perseroan Terbatas (PT) dengan 100% Penanaman Modal Asing (PMA) ijin khusus untuk Penyalur Jasa Tenaga Karja Indonesia membuat PT. Mitra Karir Internasional (MKI) memiliki pondasi yang kuat.

MKI adalah sebuah agency kepegawaian yang berlokasi di Denpasar - Bali yang memiliki Visi mengembangkan professional tenaga kerja Indonesia dengan karir sesuai passion dan bidangnya.

Adapun misi MKI adalah membantu tenaga-tenaga professional dari indonesia untuk bisa mengembangkan karir khususnya di dunia perhotelan dan pelayanan di skala internasional khususnya di negara-negara Eropa.

Wujudkan & raih impian kalian berkarir di Eropa dengan mudah. Mitra Karir Internasional berpusat di Bali & Polandia, bekerja sama dengan beberapa hotel, cafe & restaurant di Eropa siap untuk menjembatani pengembangan karir hospitality anda. Dengan didukung team profesional yang memiliki pengalaman di bidang pariwisata & perhotelan yang bertahun-tahun guna memastikan jenjang karir anda.

Mitra Karir International didedikasikan bagi pekerja hotel di Indonesia yang ingin bekerja & berkarir di Eropa, dengan jaringan hotel hotel international dan team profesional yang telah berkarya total lebih dari 40 Tahun di perhotelan.

Lokasi: Jl. Bypass Ngurah Rai No.888xx, Pemogan, Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Bali 80221
Peta:

Lowongan Kerja dari PT Mitra Karir Internasional