Profil Rumah Sakit Umum Arafah Anwar Medika
Profil Perusahaan / Lembaga: Rumah Sakit Umum Arafah Anwar Medika
Deskripsi Perusahaan / Kelembagaan:
Rumah Sakit Umum 24 jam. Melayani peserta BPJS.
Tersedia ruang Isolasi Covid19 dgn penjaminan Kemenkes
Rumah Sakit Umum Arafah Anwar Medika keberadaannya berawal dari balai pengobatan hingga berkembang menjadi RS Ibu dan Anak yang pada akhirnya di tahun 2018 berubah menjadi RS Umum Arafah Anwar Medika.
Visi RSU Arafah Anwar Medika adalah memberikan pelayanan yang terbaik, memuaskan dan terjangkau kepada seluruh masyarakat terutama yang tinggal di kecamatan Sukodono Kabupaten Sidoarjo Propinsi Jawa Timur.
Lokasi: Jl. Sawo No.2, Sukadono, Sukodono, Kec. Sukodono, Kabupaten Sidoarjo, Jawa Timur 61258
Peta: