Profil SDIT Al-Irsyad Dermayu

Gambar SDIT Al-Irsyad Dermayu

Profil Perusahaan / Lembaga - SDIT Al-Irsyad Dermayu
Deskripsi Perusahaan / Kelembagaan

SD IT AL IRSYAD DERMAYU adalah salah satu satuan pendidikan dengan jenjang Sekolah Dasar yang berlokasi di area Kecamatan Sindang Kabupaten Indramayu Provinsi Jawa Barat.

Saat ini, SD IT Al-Irsyad Dermayu memiliki 830 siswa dengan 76 tenaga pendidik. Menempati 3 kompleks bangunan, yang terdiri dari 29 ruang kelas dan beberapa ruang penunjang, seperti Masjid, Laboratorium, Perpustakaan Fisik dan Digital, Unit Kesehatan Sekolah (UKS), Koperasi, Kantin, Lapangan Olahraga, Ruang Belajar ber AC. dan lainnya.

VISI
Terwujudnya lulusan yang berakhlak mulia dengan berlandaskan iman dan taqwa, berprestasi, dan berbudaya lingkungan.

MISI

  1. Melaksanakan pembelajaran secara efektif
  2. Meningkatkan keimanan dan ketaqwaan melalui pembelajaran pembiasaan
  3. Menciptakan lingkungan sekolah yang ramah, rapih, bersih dan nyaman
Lokasi: Jalan Manunggal Gang Habib Delah RT 14 RW 04 Desa Dermayu Kecamatan Sindang, Indramayu, West Java
Peta:

Lowongan Kerja dari SDIT Al-Irsyad Dermayu